VIRAL Video Ibu-ibu Joget di Masjid Al Jabbar, Satpol PP: Kami Petugas Memang Dilatih untuk Bisa Sabar

- 11 Januari 2023, 14:44 WIB
Video viral di media sosial, khususnya TikTok, ada sekelompok ibu-ibu yang sedang asyik joget di Masjid Al Jabbar, Gedebage, Kota Bandung.
Video viral di media sosial, khususnya TikTok, ada sekelompok ibu-ibu yang sedang asyik joget di Masjid Al Jabbar, Gedebage, Kota Bandung. /TikTok @ellarahma73

“Kami sudah laporkan pimpinan, untuk segera dibuatkan Rambu Perilaku bagi Pengunjung MRAJ (Masjid Al Jabbar),” ucap Ade Afriandi.

Baca Juga: Ridwan Kamil Sebut Ada 4 Akses Menuju Masjid Al Jabbar, Salah Satunya Pelebaran Jalan Cimincrang-Gedebage

Masjid Al Jabbar, Gedebage, Kota Bandung, telah menjadi ikon baru dan akan selalu menjadi magnet tersendiri bagi warga kota kembang maupun Jawa Barat.

Usai peresmiannya pada akhir tahun 2022 lalu, Masjid Al Jabbar telah diwarnai dengan banyak aksi masyarakat saat berkunjung ke Masjid baru kebanggaan Jawa Barat ini.

Seperti di antaranya, tumpukan sampah berserakan di mana-mana, area kolam air mancur jadi waterboom, hingga viral toilet yang dijadikan tempat mandi oleh pengunjung.***

______________________________

Ikuti artikel MapayBandung.com selengkapnya di Google News, KLIK DI SINI.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x