10 Daerah di Jabar Ini Wilayahnya Luas Banget, Kabupaten Bandung Urutan Berapa?

- 9 Januari 2023, 13:00 WIB
Inilah 10 daerah di Jawa Barat dengan wilayah paling luas, Kabupaten Bandung urutan berapa ya? Simak penjelasannya berikut ini.
Inilah 10 daerah di Jawa Barat dengan wilayah paling luas, Kabupaten Bandung urutan berapa ya? Simak penjelasannya berikut ini. /Ilustrasi

Kabupaten Tasikmalaya menjadi daerah terluas keempat di Jabar dengan luas 2.551,19 km persegi.

Daerah terluas kelima di Jabar adalah Kabupaten Indramayu dengan luas 2.040,11 km persegi.

Subang menjadi daerah terluas keenam di Jabar dengan total luas 1.893,95 km persegi.

Baca Juga: Bandung Rawan? Usai Begal Terbitlah Gerombolan Motor Buat Onar, Serang Mahasiswa Unisba! Begini Kronologinya

Adapun Kabupaten Bandung menjadi daerah terluas ketujuh di Jabar dengan luas 1.767,96 km persegi.

Lanjut ke daerah terluas kedelapan di Jabar, yaitu Kabupaten Karawang dengan luas 1.652,20 km persegi.

Daerah terluas kesembilan di Jabar adalah Kabupaten Sumedang.

Daerah yang terkenal dengan kuliner tahu ini memiliki luas sekitar 1.518,33 km persegi.

Terakhir, daerah terluas kesepuluh di Jabar adalah Kabupaten Ciamis dengan total luas 1.414,71 km persegi.***

_____________________________________________________

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah

Sumber: jabar.bps.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x