Inilah 10 Fakta Hyundai Stargazer yang Wajib Diketahui, Nomor 5 Bikin Nganga

- 6 Oktober 2022, 17:50 WIB
Sebelum beli, 10 fakta Hyundai Stargazer ini jangan sampai di lewatkan
Sebelum beli, 10 fakta Hyundai Stargazer ini jangan sampai di lewatkan /Zona Surabaya Raya/Dok

MAPAY BANDUNG – Sejak pertengahan tahun 2022, blantika mobil Indonesia diramaikan dengan kehadiran Hyundai Stargazer di kelas Low MVP.

Mobil yang digadang-gadang sebagai saingan utama Xpander dan Veloz ini memiliki fakta yang wajib diketahui pencinta otomotif.

Tak hanya fitur, beberapa fakta dan desain yang diusung Hyundai Stargazer ini menuai decak kagum lantaran bentuknya yang unik dan futuristik.

Baca Juga: Waduh! Viral Tantangan di TikTok, Mobil Hyundai dan KIA Digugat Komsumen, Ini Akar Masalahnya

Sebagaimana dikutip MapayBandung.com dari kanal YouTube DP Auto, berikut ini 10 fakta Hyundai Stargazer yang wajib diketahui pencinta otomotif.

1. Performa mesin

Hyundai Stargazer yang sudah mulai mengaspal di jalanan Indonesia dibekali mesin 1,5 liter 4 silinder. Kapasitas mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga 115 HP serta torsi maksimum 145 NM.

Tak hanya itu, tenaga yang dihasilkan bahkan dapat disalurkan melalui transmisi CVT otomatis dan dapat dialihkan ke transmisi manual dengan mode enam percepatan.

2. Dilirik pencinta otomotif Indonesia

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x