Sejarah Sumur Bandung: Salah Satu Kecamatan di Pusat Kota Bandung Punya Banyak Bangunan Bersejarah

- 8 Februari 2024, 11:55 WIB
Asal usul nama Jalan Braga yang erat kaitannya dengan Dewa Jerman hingga nama minuman
Asal usul nama Jalan Braga yang erat kaitannya dengan Dewa Jerman hingga nama minuman /Instagram nurrihsaan

Seperti yang sudah disinggung sebelumnya, Kecamatan Sumur Bandung mempunyai banyak bangunan bersejarah. Saat ini kawasan bersejarah itu juga sudah menjadi wisata favorit bagi pengunjung yang bermain ke Kota Bandung.

Baca Juga: Punya Panjang 850 Meter Jalan Legendaris di Kota Bandung Ini Punya Sejarah Unik! Tebak di Mana?

Seperti salah satu contoh di antaranya adalah bangunan-bangunan bersejarah yang ada di Jalan Braga, Kelurahan Braga.

Di sini, pengunjung dapat melihat bangunan bersejarah zaman Belanda dan masih dirawat keberadaannya, antara lain Het Grote Moskee van Het Bandung 'Bragastraat Grote Moskee', Oude Ned-indië Spoorwegwachtpost Braga, Brievenbus te Bandoeng, dan The Centre Of Bandung 0 Km Monument.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x