3 Kecamatan Paling Sepi Penduduk di Kota Bandung, Nomor 1 Nggak Nyangka Banget

- 10 September 2023, 19:30 WIB
Ilustrasi penduduk Jawa Barat, lebih banyak laki-laki atau perempuan?
Ilustrasi penduduk Jawa Barat, lebih banyak laki-laki atau perempuan? /Deskjabar/Kodar Solihat/



MAPAY BANDUNG - Berikut tiga kecamatan dengan penduduk paling sepi di Kota Bandung yang mungkin baru Anda tahu. Kota Bandung dikenal sebagai ibu kota Jawa Barat yang padat penduduk.

Jumlah penduduk Kota Bandung berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2020, mencapai 2.527.854 jiwa.

Meski dikenal sebagai kota dengan jumlah penduduk terbanyak, ada beberapa kecamatan di Kota Bandung yang justru sepi penduduk.

Baca Juga: Jam Tayang dan Link Live Streaming Persib All Stars vs Dortmund Legend Minggu 10 September

Kecamatan paling sepi di Kota Bandung ini menurut BPS berdasarkan jumlah penduduk yang mendiami daerah tersebut.

Berikut tiga kecamatan sepi penduduk berdasarkan data BPS Kota Bandung tahun 2020.

1. Gedebage

Kecamatan Gedebage menjadi kecamatan paling sepi di Kota Bandung urutan pertama. Populasi penduduk di Gedebage ini paling sedikit dibandingkan kecamatan lainnya.

Menurut data BPS jumlah penduduk di kecamatan Gedebage ini rata-rata berjumlah 42 jiwa per km

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x