Mengagetkan! Ini 3 Kecamatan Tersepi di Kabupaten Bandung, Pantas Banyak Orang Healing

- 30 Agustus 2023, 15:00 WIB
Kabupaten Bandung memiliki 3 kecamatan tersepi yang jumlah penduduknya paling sedikit.
Kabupaten Bandung memiliki 3 kecamatan tersepi yang jumlah penduduknya paling sedikit. /Jurnal Gaya/Yugi Prasetyo

MAPAY BANDUNG - Kabupaten Bandung memiliki 3 kecamatan tersepi yang jumlah penduduknya paling sedikit. Maka tak heran karena penduduknya sedikit, banyak orang datang ke kecamatan tersepi di Kabupaten Bandung ini.

Sebagaimana diketahui Kabupaten Bandung menjadi salah satu daerah dengan penduduk terbanyak di Jawa Barat.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), hingga 2021, total penduduk Kabupaten Bandung mencapai 3.633.437 dengan kepadatan 2.055 jiwa/km². Angka yang cukup banyak tentunya.

 

Baca Juga: Daftar Jalan di Kota Bandung Ini Berasal Dari Singkatan, Sudah Tahu Jalan ABC?

Jumlah tersebut tentu saja disumbangkan oleh banyaknya penduduk di 31 kecamatan yang ada di Kabupaten Bandung.

Namun ternyata ada tiga kecamatan yang penduduknya sedikit di daerah Kabupaten Bandung.

Lantas kecamatan apa saja yang tersepi di Kabupaten Bandung? Dilansir MapayBandung.com dari data BPS sensus penduduk tahun 2021, berikut daftarnya.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x