Jajan Murah di Bandung yang Harganya Gak Nyampe Rp50 ribu, Sudah Pernah Coba?

- 3 Maret 2023, 21:00 WIB
Ilustrasi angkringan, ilustrasi kuliner
Ilustrasi angkringan, ilustrasi kuliner /PR TASIKMALAYA/Asti Aureli Septania/

Meskipun bernuansa Chinese, menu makanan di sini halal. Kedai DOH Berlokasi Jalan Teuku Angkasa Nomor 38A dan Jalan Sukamenak Nomor 40 Sayati, Bandung.

Jam operasional: setiap hari pukul 11.00- 21.00 WIB (Jumat buka pukul 13.00).

Baca Juga: Begini 4 Cara Agar Organ Kewanitaan Tetap Bersih dan Sehat Menurut dr. Saddam Ismail

4. Ayam Bakar Macak Sammara

Tempat makan yang satu ini menjual daging ayam bakar, kulit ayam bakar, aneka sate bakar, nasi pandan, tahu, tempe, sambal khas Ayam Bakar Macak Sammara, dan lain-lain.

Yang menjadikan kedai ini berbeda dengan yang lainnya adalah mereka menggunakan ayam organik dan membakar ayam yang telah dimarinasi dengan sepuluh jenis rempah selama 12 jam di atas arang asli.

Meskipun ayam bakar macak baru buka 2020, menunya sudah dikenal banyak orang. Tempat makannya memang tidak begitu luas, tetapi di sini kebersihannya sangat terjaga.

Mereka juga menyediakan jasa katering, lho. Lokasi Taman Cibeunying. Dengan jam operasional Senin sampai Sabtu pukul 17.00-23.00 WIB, harga dimulai Rp2.000-25.000.*** (Welly Mellyanty/JobTraining)

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x