5 Skema Jalur Uji Coba Rekayasa Lalu Lintas di Jl. Sukabumi dan Jl. Jakarta, Mulai Diterapkan Besok Pagi

- 21 Agustus 2022, 20:00 WIB
Flyover dan Jembatan Penyeberangan Ciroyom Dibangun Tahun ini, Dishub Bandung akan Siapkan Rekayasa Lalin
Flyover dan Jembatan Penyeberangan Ciroyom Dibangun Tahun ini, Dishub Bandung akan Siapkan Rekayasa Lalin /HUMAS BANDUNG

MAPAY BANDUNG - Berikut ini 5 skema jalur uji coba rekayasa lalu lintas di Jl. Sukabumi dan Jl. Jakarta, Kota Bandung, yang akan mulai diterapkan Senin 22 Agustus 2022 besok.

Untuk warga Kota Bandung yang sering melintasi ruas Jl. Sukabumi dan Jl. Jakarta, perhatikan 5 skema jalur uji coba rekayasa lalu lintas tahap 1 ini.

Uji coba rekayasa lalu lintas di Jl. Sukabumi dan Jl. Jakarta, Kota Bandung, akan diterapkan mulai pagi hari dan sore hari, selama periode 22-28 Agustus 2022.

Baca Juga: Uji Coba Rekayasa Lalu Lintas Siap Diberlakukan Mulai Senin Besok di Jl. Sukabumi dan Jl. Jakarta Kota Bandung

Seperti dilansir MapayBandung.com dari Instagram @humas_bandung, Minggu 21 Agustus 2022, berikut 5 skema jalur jalan uji coba rekayasa lalu lintas tahap 1 di Jl. Sukabumi dan Jl. Jakarta.

- Jalan Sukabumi menjadi dua arah, dari yang semula satu arah;

- Pada persimpangan Jl. Sukabumi-Jl. Cianjur dilarang belok kanan, untuk mencegah potensi hambatan lalu lintas;

- Dari arah Jl. Sukabumi diperkenankan melakukan putar balik menuju Jl. Ahmad Yani;

Baca Juga: Perkutut Lokal, Bangkok Auto Jinak Kalau Ditabur Daun Wangi Ini dalam Sangkar, Sekali Coba Langsung Ampuh

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x