Kota Bandung Kerjasama dengan Kota Daegu Korea Selatan di Bidang Pengelolaan Sampah, Transportasi, Pariwisata

- 19 Maret 2022, 12:30 WIB
Plt Wali Kota Bandung, Yana Mulyana melakukan pertemuan dengan perwakilan Daegu membahas kerjasama sister City di Balai Kota, Jumat 18 Maret 2022.
Plt Wali Kota Bandung, Yana Mulyana melakukan pertemuan dengan perwakilan Daegu membahas kerjasama sister City di Balai Kota, Jumat 18 Maret 2022. /Diskominfo Kota Bandung

Berkaca dari harapan Pemkot Bandung, Park Sung Ho menyebut kolaborasi sister city tepat untuk dilakukan.

“Kita punya beberapa teknologi. Untuk pengolahan sampah, kita memiliki keunggulan. Bukan hanya (pengolahan) sampah sehari-hari saja, melainkan juga sampah industri,” ucapnya.

Baca Juga: Syekh Ali Jaber Ungkapkan Rahasia Baca Amalan Ini Selepas Sholat Subuh, Salahsatunya Allah Ampuni Dosa Besar

Beberapa lokasi di Korea Selatan juga disebutnya sudah memiliki kualitas dan edukasi yang baik.

“Jika nanti kerja sama sudah berlangsung, kami bisa mengajak lebih banyak pihak dari Korea Selatan (untuk berkolaborasi),” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x