20 Nama Bayi Perempuan Jawa Islami 2 Kata yang Cantik Nan Indah, Simak Juga Maknanya

- 30 November 2023, 21:30 WIB
Ilustrasi bayi berkaitan dengan Nama Bayi Perempuan Islami Terbaik
Ilustrasi bayi berkaitan dengan Nama Bayi Perempuan Islami Terbaik /Nila Racigan/Pexels




MAPAY BANDUNG - Beberapa pilihan nama bayi perempuan Jawa Islami ini sangat cocok diberikan pada buah hati anda. Selain cantik dan indah, nama bayi perempuan ini juga memiliki banyak arti yang tentu bermakna baik.

Nama-nama ini bisa jadi pilihan sebagai doa untuk sang buah hati. Kerennya, nama bayi perempuan bernuansa Jawa Islami ini juga tidak pasaran.

Dilansir MapayBandung.com dari YouTube Queen Names pada Kamis 30 November 2023, berikut daftarnya.

Baca Juga: Duh! Gustavo Almeida Bakal Absen Lama Bela Persija, Ini Alasannya

1. Salwa Basagita

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan manis yang selalu memiliki tutur kata indah dan sopan.

2. Basagita Sastri

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan manis yang memiliki pengetahuan dan tutur katanya selalu sopan.

3. Deswita Bratarini

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan yang lahir dengan selamat di bulan Desember dan memiliki perilaku baik.

4. Bratarini Cempaka

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak yang memiliki perilaku baik dan namanya akan harum seperti bunga.

5. Rasmi Chalya

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak cantik jelita yang lahir sempurna tanpa cacat.

Baca Juga: CFD Buahbatu Digelar Lagi Mulai Minggu Ini, Berikut Lokasi, Waktu, dan Aturannya

6. Chalya Danita

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah Tuhan maha adil karena telah dilahirkan sempurna tanpa cacat.

7. Shireen Dianti

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan manis yang istimewa dan selalu menyenangkan.

8. Dianti Shakila

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan yang istimewa dan rupawan.

9. Eliana Nastiti

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak yang berpikiran maju dan begitu berhati-hati.

10. Samira Eliana

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak yang berpikiran maju serta selalu menghibur orang lain.

11. Parmadita Gantari

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan yang pandai dan selalu menyinari banyak orang di sekitarnya.

Baca Juga: Teh 2 Bahan Alami Ini Bisa Sembuhkan Batuk dan Pilek Kata dr. Zaidul Akbar, Tak Perlu Lagi Beli Obat

12. Gantari Masayu

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak yang memiliki keberuntungan serta dipenuhi dengan cahaya rezeki.

13. Garwati Pramudita

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak yang cerdas dan selalu membanggakan kedua orang tuanya.

14. Sena Garwita

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak yang memiliki kecerdasan dan kilauan cahaya penuh rezeki.

15. Farah Herning

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan yang memiliki sifat halus nan lembut.

16. Herning Fatima

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan yang lembut hatinya dan memiliki sifat yang halus.

17. Imas Keshawari

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan yang memiliki kebijaksanaan dan memberikan kesejukan untuk keluarga.

18. Keshwari Farhana

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan penyejuk keluarga yang hidupnya akan hidupnya.

19. Kinasih Ulfah

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan tercinta yang pemberani.

20. Utari Kinasih

Arti nama bayi perempuan Jawa Islami tersebut adalah anak perempuan yang sabar, penuh cinta dan selalu punya harapan.***

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x