Cukup Semprotkan Cairan Ini, Kutu Busuk di Kasur Dijamin Mati, Efektif Banget!

- 21 November 2023, 17:00 WIB
Ilustrasi wabah kutu busuk yang menyerang Paris, Prancis.
Ilustrasi wabah kutu busuk yang menyerang Paris, Prancis. /Reuters/Stephanie Lecocq/

MAPAY BANDUNG - Serangan kutu busuk dilaporkan kini tengah melanda sejumlah negara termasuk Singapura. Keberadaan kutu busuk kerap membuat siapapun menjadi geli.

Diketahui kutu busuk atau kutu kasur merupakan serangga nokturnal yang menggigit di malam hari disaat kita sedang tertidur lelap.

Bekas gigitan kutu busuk umumnya baru akan disadari oleh penderitanya di pagi hari setelah terbangun tidur.

 

Baca Juga: Kutu Kasur Serang Sejumlah Kota Besar Dunia, Begini 5 Cara Ampuh Membasminya

Hasil dari gigitan kutu busuk ini membuat kulit seseorang menjadi gatal bahkan bisa menyebabkan infeksi.

Oleh masyarkat sunda, kutu busuk ini sering disebut dengan nama tumila. Banyak cara dilakukan mengatasi kutu busuk yang sering terlihat di kasur, pakaian atau tempat lembab lain.

Dilansir MapayBandung.com dari berbagai sumber, Selasa 21 November 2023, cara paling mudah mengatasi kutu busuk ialah dengan menggunakan cuka. Selain sebagai bahan dasar masakan, cuka pun bisa membasmi kutu kasur. Caranya, masukkan cuka ke dalam botol semprot. Kemudian, semprotkan ke spring bed Anda.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x