7 Ide Bisnis Jelang Lebaran yang Menjanjikan, Dijamin Banyak Cuan

- 2 April 2023, 14:30 WIB
8 Rekomendasi Parcel Lebaran untuk Sahabat yang Unik dan Bermanfaat
8 Rekomendasi Parcel Lebaran untuk Sahabat yang Unik dan Bermanfaat /

Bahkan, kamu bisa juga menambah fasilitas service kendaraan.

Selain itu, usaha ini akan ramai dikunjungi saat menjelang lebaran bagi pemudik yang sedang dalam perjalanan.

Baca Juga: Park Seo Joon Mendominasi, Inilah 5 Rekomendasi Drama Komedi Romantis yang Cocok Buat Ngabuburit

7. Usaha jasa travel dan penjualan tiket online

Di Indonesia saat Ramadhan adalah saat di mana seluruh masyarakat memiliki cuti bersama.

Saat inilah dapat dijadikan usaha jasa travel dan penjualan tiket online bagi orang yang ingin libur bersama keluarga ke tempat wisata tertentu.

Usaha jasa travel dan penjualan tiket online ini dapat kamu jalankan saat bulan Ramadhan. Kamu dapat menawarkan paket liburan ke tempat wisata tertentu berupa tiket pesawat, bus, maupun kereta secara online bagi pemudik.

Itu dia 7 bisnis yang cocok dijalankan menjelang Lebaran. (Zahra Pajriyanti Al`Husna/ Job Training)***

Ikuti berita MapayBandung.com lainnya di Google News.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x