Resep Ayam Betutu Khas Bali Cocok untuk Berbuka dan Sahur Saat Ramadhan

- 27 Maret 2023, 16:00 WIB
Resep Ayam Betutu Ala Chef Juna
Resep Ayam Betutu Ala Chef Juna /Youtube Belanja Dapur Official
  • 1 ekor ayam kampung
  • 1 sendok teh air perasan jeruk nipis
  • 1 sendok teh garam
  • ¼ sendok teh merica bubuk putih
  • 1 sendok makan minyak kelapa
  • Air bersih sekitar 2 liter atau secukupnya untuk mengcover ayam kampung
  • 2 batang serai, putihnya, memarkan
  • 2 lembar daun salam, di remas
  • ½ sendok teh gula merah

Bahan Pelengkap:

  • Sediakan 200 gram kacang tanah dengan kulit, lalu digoreng matang, sisihkan
  • Bawang merah goreng
  • Jeruk nipis
  • Minyak untuk menggoreng
  • Daun pisang

Baca Juga: Ide Bisnis Kekinian: Hampers Estetik Cocok untuk Keluarga, Teman, dan Calon Mertua Jelang Lebaran 2023

Bumbu Betutu:

 

  • 12 cabai merah keriting
  • 7 cabai rawit merah
  • 2 cabai rawit hijau
  • 12 siung bawang merah
  • 8 siung bawang putih
  • 2 kemiri, sangria
  • 4 centimeter jahe kupas
  • 5 centimeter lengkuas kupas
  • 2 centimeter kunyit kupas, bakar
  • 2 centimeter kencur kupas
  • 2 batang serai, iris tipis-tipis
  • 1 sendok teh terasi, bakar
  • 2 lembar daun jeruk purut, hilangkan tulang tengahnya, potong kecil-kecil
  • 1 ½ sendok teh garam
  • ½ sendok the merica bubuk hitam
  • Bumbu wangen
  • ½ sendok teh ketumbar bubuk
  • ¼ sendok teh jintan bubuk
  • ¼ sendok teh pala bubuk
  • 1/8 sendok teh cengkeh bubuk

Baca Juga: Modal Kecil Untung Besar, Berikut 8 Ide Jualan Bulan Ramadhan 2023 Paling Menjanjikan

Cara memasak:

 

- Panaskan wajan kemudian sangrai ketumbar, jintan, pala dan cengkeh (bumbu wangen). Campur merata, lalu sisihkan ¾ sendok teh untuk digunakan.

- Selanjutnya, cincang kasar lalu tumbuk kasar bumbu betutu, jangan terlalu halus

- Potong dan sisihkan kepala dan ceker ayam (silahkan jika kepala dan cekernya mau dimasak juga setelah dipotong)

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x