Mudah Dijamin Anti Gagal Inilah Resep Chiffon Keju Ala Devina Hermawan

- 16 Maret 2023, 17:00 WIB
Inilah Resep Chiffon Keju Wangi dan Anti Kempis dan Retak, Pasti Anda Penasaran, Selamat Mencobanya
Inilah Resep Chiffon Keju Wangi dan Anti Kempis dan Retak, Pasti Anda Penasaran, Selamat Mencobanya /Tangkap Layar YouTube Devina Hermawan/

 

MAPAY BANDUNG - Berikut inilah resep chiffon keju ala Chef Devina Hermawan yang bisa jadi ide jualan atau takjil saat berbuka puasa bersama keluarga maupun teman.

Tinggal menghitung hari Ramadhan tahun 2023 akan segera dilaksanakan, para penggemar makanan manis tentunya akan segera mencari rekomendasi makanan yang enak untuk dijadikan takjil atau camilan buka puasa.

Untuk itu, kali ini Chef Devina Hermawan membagikan sebuah resep kue basah yaitu resep Chiffon Keju. Cara pembuatannya cukup mudah dan bisa di recook di rumah, baik itu sebagai hidangan camilan ataupun sebuah ide jualan untuk takjil.

Baca Juga: Ide Jualan Takjil, Cobain Resep Klappertaart Khas Manado ala Devina Hermawan

Dilansir MapayBandung.com dari kanal Youtube Devin Hermawan Rabu 15 Maret 2023 inilah resep Chiffon Keju.

Resep Chiffon Keju (8 pcs loyang diameter 10 cm)

Bahan A:

  • 9 butir kuning telur (1 butir telur = 50 gr)
  • 65 gr gula pasir
  • 50 gr kental manis
  • 100 ml minyak
  • 75 ml susu
  • 60 ml air
  • 210 gr tepung terigu protein sedang / rendah
  • 10 gr baking powder
  • 1 sdt garam
  • 1 sdm ekstrak vanila

Baca Juga: Lirik Lagu Saat Kau Telah Mengerti – Virgoun yang Trending di YouTube.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags


Terkait

Terkini

Terpopuler

Terpopuler Pikiran Rakyat Network

PRMN TERKINI

x