Penderita Diabetes Wajib Singkirkan 6 Makanan dan Minuman Ini, Penyebab Gula Darah Naik Kata dr. Vania Utami

- 2 Maret 2023, 08:15 WIB
Penyakit Diabetes Dapat Mempengaruhi Kesehatan Tulang, Simak Cara Menghadapinya!
Penyakit Diabetes Dapat Mempengaruhi Kesehatan Tulang, Simak Cara Menghadapinya! /UNSPLASH/Myriam Zilles/

MAPAY BANDUNG – Berikut inilah penjelasan dr Vania Utami mengenai makanan dan minuman yang harus dihindari para penderita diabetes.

 

dr Vania Utami mengatakan penyakit diabetes adalah kondisi dengan kadar glukosa atau gula darah yang meningkat tinggi lebih dari batas normal.

Menurut dr Vania Utami gejala yang paling umum dirasakan oleh penderita diabetes seperti mudah merasakan lapar secara berlebihan, mudah haus, dan juga sering merasakan buang air kecil.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Hari Ini Kamis 2 Maret, Berikut Syarat dan Biayanya

Ada banyak penyebab diabetes menyerang tubuh seseorang kata dr Vania Utami diantaranya ialah dari makanan dan minuman.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube dr Vania Utami pada hari Rabu 1 Maret 2023, inilah 6 makanan dan minuman yang harus dihindari bagi penderita diabetes:

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x