Sering Merasa Pernah Mengalami dan Melihat Suatu Peristiwa? Mungkin Itu Deja Vu, Ini Penyebabnya

- 18 Januari 2023, 21:00 WIB
Cobalah tes kepribadian ini dengan melihat deja vu yang kerap menghampiri Anda terutama yang berhubungan dengan masa lalu.
Cobalah tes kepribadian ini dengan melihat deja vu yang kerap menghampiri Anda terutama yang berhubungan dengan masa lalu. /Namastest

 

MAPAY BANDUNG - Banyak di antara kita yang pernah mengalami hal serupa padahal bisa saja itu merupakan sebuah hal baru untuk kita.

Seperti contoh, pergi ke suatu tempat atau sedang melakukan sesuatu dan merasa bahwa hal tersebut sudah pernah dilakukan sebelumnya. Hal ini dinamakan sebagai peristiwa deja vu.

Meskipun deja vu terkesan mistis, kenyataan di balik deja vu tidak se-fantasi ataupun se-unik yang kamu pikirkan. Ada sekitar 60% hingga 80% orang pernah mengalami deja vu, lho.

Lalu, apa itu deja vu dan bagaimana deja vu itu terjadi? Yuk, simak penjelasannya.

Baca Juga: Tips Membeli Buku dengan Hemat dan Efektif Ala Mufidah Azzahra

Apa Itu Deja Vu?

Istilah deja vu berasal dari bahasa Perancis yang berarti sudah pernah dilihat.

Deja vu menggambarkan suatu fenomena ketika seseorang merasa bahwa dirinya sudah pernah mengalami peristiwa yang saat ini sedang terjadi. Walaupun peristiwa tersebut merupakan pengalaman baru.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x