9 Rekomendasi Kuliner KEMBANG TAHU di Bandung, Ada di Pasar Pamoyanan, Taman Lansia hingga di ANTAPANI

- 11 Januari 2023, 13:15 WIB
Rekomendasi kuliner kembang tahu di Kota Bandung.
Rekomendasi kuliner kembang tahu di Kota Bandung. /Karawangpost/Instagram @sekolahbaking

MAPAY BANDUNG - Berikut ini adalah 9 rekomendasi kuliner kembang tahu yang tersebar di Kota Bandung.

9 rekomendasi kuliner kembang tahu di Bandung ini tersebar di beberapa titik, seperti ada di Pasar Pamoyanan, Taman Lansia, Gatot Subroto hingga di Antapani.

Dilansir MapayBandung.com dari Instagram @/kulinerbandung, Rabu 11 Januari 2023, berikut 9 rekomendasi kuliner kembang tahu di Bandung, antara lain:

Baca Juga: Bukan INDONESIA Tapi Negara Ini Jadi Tempat Asal Kembang Tahu, Kuliner Tradisional Jadi Legenda di Tanah Air

- Antapani, dekat perumahan Setra Dago;
- Pasar Tegalega dekat pintu masuk kolam, buka Sabtu-Minggu harga 10 ribu per porsi;
- Pasar pamoyanan (belakang Istana Plaza) dekat Toko Mahmud Kosmetik, buka jam 06.00-08.30 pagi, harga 5 ribu per porsi;
- Pujasera Gatsu, harga 12 ribu per porsi;

- Jalan Holis sampai ke komplek Pharmindo, harga Rp7.500 per porsi;
- Taman Lansia harga 10 ribu per porsi;
- Gg. Luna Cibadak, gerobak cokelat stainless buka setiap hari di waktu pagi;
- Belakang Yogya Kopo, buka mulai pukul 9 pagi;
- Lengkong kecil, harga 15 ribu per porsi.

Baca Juga: Wajib Dicoba Nih! Ini Rekomendasi Kuliner Kembang Tahu di LENGKONG, Harga Murah Porsi Melimpah

Baca Juga: Cocok Jadi Sajian Hangat saat Hujan, Inilah Resep Sup Krim Ayam Jagung ala Chef Devina Hermawan

Kembang tahu adalah salah satu makanan tradisional dan menjadi legenda di tanah air, yang terdiri atas kombinasi tahu yang lembut dengan kuah jahe.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x