19 Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Islami dari Asmaul Husna Bermakna Penuh Doa yang Mulia

- 17 Oktober 2022, 09:15 WIB
Illustrasi terkait nama bayi laki-laki Islami/instagram/@baby_cuteness100
Illustrasi terkait nama bayi laki-laki Islami/instagram/@baby_cuteness100 /


MAPAY BANDUNG - Berikut rangkaian nama bayi laki-laki Islami yang diambil dari Asmaul Husna.

Rangkain nama laki-laki Islami ini merupakan doa mulia dan harapan terbaik untuk buah hati seperti makna yang terdapat dalam Asmaul Husna.

Deretan nama bayi laki-laki islami ini juga terdapat pilihan dua dan tiga kata Asmaul Husna yang bermakna indah.

Baca Juga: Gobang Muncul di Unggahan Sutradara Preman Pensiun, Bakal Main di PP 7?

Dilansir MapayBandung.com dari YouTube Ide Nama Islami pada Senin 17 Oktober 2022, berikut 19 nama bayi laki-laki Islami dari Asmaul Husna.

1. Ahmad Ar Rasyid
Maknanya laki-laki yang berakhlak terpuji dan sangat pandai.

2. Hasan Mazru’il Al Awwal
Maknanya laki-laki anak pertama yang sangat baik.

3. Muqit Anwar Bilfaqih
Maknanya pria yang ahli fiqih dan senantiasa memelihara kebaikan.

4. Al Fattah Arfeen Danadyaksa
Maknanya laki-laki yang tampan, hidupnya makmur dan penuh kebaikan.

5. Al Hakim Akbar Faizan
Maknanya pemimpin besar yang sangat bijaksana.

Baca Juga: Lirik Lagu Evaluasi-Hindia yang Sedang Hits di Spotify

6. Al Hamid Irham Ghani
Maknanya pria yang kaya, terpuji dan saling mengasihi.

7. Ar Rasyid Hanan
Maknanya laki-laki yang penyayang dan memimpin dengan benar.

8. Haq Jiyadul Jibril
Maknanya bayi laki-laki yang baik, benar dan berhati malaikat.

9. Latif Ikramul Luthfi
Maknanya anak laki-laki yang lembut dan berhati mulia.

10. Al Haliim Munadhil
Maknanya anak laki-laki yang rela berjuang dan sangat santun.

Baca Juga: Apes! Seorang Montir Tersesat di Kampung Gaib Perbatasan Cirebon-Kuningan, Sempat Makan Daging Busuk

11. Al Lathiif Mukhlisul
Maknanya ketulusan dan kelembutan seorang laki-laki.

12. Jalaluddin Nur Raihan
Maknanya anak muda yang dapat membanggaka nama keluarga an berhati mulia.

13. Al Muqaddim Shubhi
Maknanya laki-laki yang rajin sholat subuh.

14. Ayyasy Aziz Ulya
Maknanya laki-laki perkasa, mulia dan panjang umur.

15. Aziz Abdul Wafa
Maknanya pria perkasa dan selalu menepati janji.

Baca Juga: Asam Urat Sulit Sembuh Kalau Masih Mengkonsumsi Makanan Ini, dr. Saddam Ismail Beri Peringatan

16. Zubari Zaky
Maknanya bayi laki-laki yang cerdas dan gagah perkasa.

17. Muttaqin Kamil Zayyan

Maknanya bayi lak-laki yang tampan, bertaqwa dan memiliki sifat baik.

18. Hamizan Akbar Zhafran
Maknanya bayi laki-laki yang kuat, tampan dan memiliki wewenang yang sangat besar.

19. Al-Haq Zumarullah Zuhdi
Maknanya anak laki-laki yang rendah hati, tampan dan mampu berkata tentang kejujuran.

Itulah 19 rangkaian nama bayi laki-laki Islami yang diambil dari Asmaul Husna dan bermakna penuh doa mulia.***

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x