Tanpa Obat! Kolesterol Minggat dengan Konsumsi 7 Jenis Makanan Ini Kata Dokter Ema

- 30 September 2022, 21:00 WIB
 dr Ema Surya Pertiwi akan menjelaskan 5 makanan yang bisa turunkan kolesterol.
dr Ema Surya Pertiwi akan menjelaskan 5 makanan yang bisa turunkan kolesterol. /Tangkapan layar Youtube.com/Emasuperr

MAPAY BANDUNG - Selain dengan obat, ternyata ada beberapa jenis makanan yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol.

Hal ini diungkapkan oleh dokter Ema Surya Pertiwi. Ia mengungkapkan bahwa ada beberapa jenis makanan yang bisa dikonsumsi untuk menurunkan kadar kolesterol tinggi.

Jenis makanan yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol ini merupakan jenis makanan herbal sehingga aman untuk dikonsumsi.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Emasuperr pada Jumat 30 September 2022, inilah beberapa jenis makanan yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol tinggi.

Baca Juga: 25 Nama Bayi Laki-laki Sansekerta yang Unik dan Tidak Pasaran, 3 Kata Lengkap Beserta Artinya

1. Asam jawa

Dokter Ema menyebutkan bahwa asam jawa merupakan salah satu jenis makanan yang dapat dikonsumsi untuk membantu mengobati kolesterol tinggi.

Kandungan antioksidan pada asam Jawa dapat membantu untuk menurunkan kadar kolesterol dan trigliserida serta meningkatkan HDL lemak baik pada tubuh.

Selain asam Jawanya, menurut dr. Ema daun asam Jawa pun dapat dipakai sebagai penurun kolesterol.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x