10 Nama Bayi Perempuan yang Terinspirasi dari Nama Istri Nabi Muhammad, Mulai dari Khadijah hingga Shafiyyah

- 27 September 2022, 13:45 WIB
Illustrasi terkait dengan tulisan Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami 2 Kata yang Bermakna Pembawa Rezeki
Illustrasi terkait dengan tulisan Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami 2 Kata yang Bermakna Pembawa Rezeki /Instagram /@inspirasinama_bayi



MAPAY BANDUNG - Berikut ini adalah 10 nama bayi perempuan yang terinspirasi dari nama-nama istri Nabi Muhammad SAW.

10 nama bayi perempuan yang terinspirasi dari istri Rasul ini selain indah, juga memiliki makna berakhlak baik.

Bagi anda yang sedang mencari nama bayi perempuan dari nama istri Nabi Muhammad SAW, 10 nama ini bisa menjadi inspirasi untuk anda.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Bunda Una pada Selasa 27 September 2022, inilah 10 nama bayi perempuan yang terinspirasi dari nama-nama istri Rasul.

Baca Juga: 7 Jenis Makanan dan Minuman Ini Bisa Bikin Diabetes Kata dr. Saddam Ismail, Kurangi Konsumsinya

1. Khadijah

Memiliki nama lengkap Khadijah binti Khuwailid bin Asad Al-Quraisyiyah yang merupakan istri pertama Nabi Muhammad SAW.

Khadijah memiliki arti dapat dipercaya.

Saat diperistri oleh Nabi Muhammad, dia berusia 40 tahun, dan pernikahan terjadi sebelum nabi diangkat menjadi Rasul.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x