Apakah Memijat Payudara dengan Minyak Bulus akan Membuat Lebih Besar dan Padat? Ini Kata dr. Clarin Hayes

- 7 September 2022, 14:01 WIB
Benarkah minyak bulus dapat memperbesar ukuran payudara? Ini kata dr. Clarin Hayes.
Benarkah minyak bulus dapat memperbesar ukuran payudara? Ini kata dr. Clarin Hayes. /Unsplash/ Jernej Graj

Lain halnya ketika memijat payudara dilakukan pada masa puber. Menurut dr. Clarin hayes, memijat payudara saat masa pubertas akan memberikan kesempatan pada payudara untuk menjadi lebih besar.

“Mungkin kalau seperti itu sedang di masa pubertas aja jadi hormonnya lagi naik,” sambungnya.

Baca Juga: Segera Tawar dan Bawa Pulang, Ini Tuah Burung Perkutut Sabda Jati yang Bikin Hati Tenang

3 faktor yang menentukan ukuran payudara

Bukan memijat payudara yang membuatnya terlihat lebih besar. Menurut dr. Clarin Hayes, terdapat sedikitnya 3 faktor yang membuat ukuran payudara wanita terlihat lebih besar.

1. Genetik

Lihat terlebih dahulu jika kedua orang tua memiliki otot payudara yang besar, maka kemungkinan wanita akan memiliki payudara yang besar juga.

“Karena itu genetik dan keturuanan,” ucap dr. Clarin Hayes.

2. Hormonal

Selain faktor genetik, hormon memiliki pengaruh besar yang menentukan ukuran payudara seorang wanita. Terlebih saat menstruasi, ukuran payudara biasanya akan lebih terlihat membesar.

Halaman:

Editor: Haidar Rais

Sumber: YouTube Clarin Hayes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x