Ide Hiasan Gapura 17 Agustus Kekinian, Wow! Modal Gelas Plastik jadi Bunga-bunga Cantik

- 7 Agustus 2022, 14:44 WIB
Ide hiasan gapura 17 Agustus ini dapat dicoba dengan biaya minim, bunga-bunga cantik tercipta dari botol plastik bekas saja.
Ide hiasan gapura 17 Agustus ini dapat dicoba dengan biaya minim, bunga-bunga cantik tercipta dari botol plastik bekas saja. /YouTube Mbojo Tutorial

Cara membuatnya:

1. Potong botol plastik menjadi 2 bagian, agar lebih jelas dapat dilihat pada gambar berikut ini.

Cara membuat bunga plastik untuk ide hiasan gapura 17 Agustus
Cara membuat bunga plastik untuk ide hiasan gapura 17 Agustus YouTube: Mbojo Tutorial

2. Pada bagian atas botol, gunting menjadi 6 bagian dan buatlah kelopak bunga.

Tips: Pastikan tutup bolot jangan dibuang untuk memudahkan proses membuat bunga plastik.

Buat sebanyak mungkin kelopak bunga plastik agar hiasan gapura semakin meriah.

3. Panaskan solder khusus plastik kemudian belah samping bagian tutup botol pada posisi yang sejajar.

4. Putar kembali tutup botol yang telah dibelah pada lubang tersebut.

5. Buka kaleng cat kemudian celupkan bunga-bunga plastik tersebut pada kaleng yang telah berisi cat.

Baca Juga: 11 Link Twibbon 17 Agustus 2022 atau HUT RI ke 77, Segera Pilih Bingkai Menarik Buat Dipajang di Sosmed

Halaman:

Editor: Haidar Rais

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah