5 Jenis Buah Ini Ampuh Atasi GERD, Nomor 2 Juga Bisa Untuk Kesehatan Rambut, Kata dr. Ema

- 30 Juni 2022, 08:15 WIB
Dokter Ema Surya Pertiwi katakan ada 5 makanan yang bisa mengatasi GERD.
Dokter Ema Surya Pertiwi katakan ada 5 makanan yang bisa mengatasi GERD. /Tangkapan Layar Youtube emasuperr

MAPAY BANDUNG - Banyak sekali cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi GERD, salah satunya dengan makanan.

Ya, menurut dokter yang juga seorang healthy vlogger dr. Ema Surya Pertiwi GERD bisa diatasi dengan mengkonsumsi beberapa jenis makanan tertentu.

Jenis makanan yang bisa membantu atasi GERD ini tentu akan bekerja optimal dan juga baik apabila dikonsumsi secara rutin dan juga teratur, serta menghindari penyebab terjadinya GERD.

Baca Juga: 5 Jenis Perkutut Langka yang Sulit Ditemukan dan Miliki Tuah Luar Biasa, Salahsatunya Bisa Pikat Lawan Jenis

Dilansir MapayBandung.com dari kanal Youtube Emasuperr pada Rabu 29 Juni 2022, berikut ini adalah 5 jenis makanan yang menurut dr. Ema bisa bantu untuk atasi GERD.

1. Kunyit

Jenis rimpang yang satu ini menurut dr. Ema dapat digunakan sebagai obat alami untuk atasi GERD.

Memang telah lama kunyit dikenal sebagai jenis rimpang yang sering dibuat jamu untuk membantu menjaga kesehatan tubuh.

Baca Juga: Biar Perkutut Jadi Doyan, Ini 5 Hal yang Mesti Diperhatikan Sebelum dan Sesudah Kasih Jamu Tradisional

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x