Penderita Ginjal Wajib Tahu, Segera Lakukan Terapi Ini untuk Pertahankan Fungsi Ginjal, Kata dr. Ema

- 24 Juni 2022, 12:15 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi menyebut 3 jenis terapi untuk mempertahankan fungsi ginjal.
dr. Ema Surya Pertiwi menyebut 3 jenis terapi untuk mempertahankan fungsi ginjal. /Youtube Emasuperr

MAPAY BANDUNG - Pada penderita ginjal ada beberapa terapi atau pengobatan yang bisa dilakukan untuk membantu ginjal mempertahankan fungsinya.

Healthy vlogger dr. Ema Surya Pertiwi menyebutkan setidaknya ada 3 terapi yang bisa dilakukan penderita ginjal untuk membantu mempertahankan fungsi ginjalnya.

Dokter Ema Surya Pertiwi menyarankan agar penderita ginjal memahami betul jenis terapi yang akan dilakukan agar nantinya bisa mendapatkan penanganan yang tepat dan juga maksimal.

Baca Juga: Dijamin Gacor, Ini 5 Perawatan Mingguan Burung Perkutut Biar Menang Kontes

Berikut ini adalah 3 jenis yang bisa membantu penderita ginjal mempertahankan fungsi ginjalnya, seperti yang dilansir MapayBandung.com dari Kanal YouTube Emasuper pada Jumat 24 Juni 2022.

1. Hemodialisa

Hemodialisa atau yang lebih dikenal dengan terapi cuci darah. Hemodialisa in adalah proses cuci darah yang dilakukan dengan metode dan alat khusus untuk menyaring darah.

Proses pencucian darah ini dilakukan untuk menyaring darah yang penuh dengan limbah dan juga racun pada tubuh.

Baca Juga: Jangan Asal Pilih, Berikut ini 4 Perkutut Paling Bertuah, Segera Pelihara Salah Satunya di Rumah

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x