Wow! Gegara Dosis Vitamin B1 yang Tepat, Daun Aglonema Malah Jadi Besar, Merah, dan Sehat

- 5 Juni 2022, 20:45 WIB
Ilustrasi manfaat dan cara pemakaian vitamin B1 untuk aglonema.
Ilustrasi manfaat dan cara pemakaian vitamin B1 untuk aglonema. /Tangkap layar Youtube.com/hobi bunga.

MAPAY BANDUNG – Penggunaan Vitamin B1 pada aglonema harus dilakukan agar membuat daun lebih besar, merah, dan kuat.

Dengan dosis yang tepat, Vitamin B1 akan membuat tanaman aglonema kesayangan Anda bebas stres.

Sebelum memberikan dosis Vitamin B1 yang tepat pada aglonema, lakukan siram ‘ngocor’ menggunakan selang sprayer dari atas pot tanaman.

Pastikan media tanam aglonema menjadi basah, berubah gelap, dan lihat pada dasar pot yang mengeluarkan air.

Baca Juga: Inilah 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Merawat Aglonema dengan Baik dan Benar

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Rimawan Vlog pada Minggu 5 Juni 2022, Vitamin B1 sangat penting untuk pertumbuhan tanaman dan telah teruji pada berbagai literasi.

Vitamin B1 yang diberikan pada aglonema akan meningkatkan metabolisme yang membantu mengubah karbohidrat menjadi energi.

Energi inilah yang nantinya digunakan aglonema untuk menumbuhkan akar, daun, dan tangkai agar tetap sehat.

Beberapa pencinta aglonema mengungkap jika Vitamin B1 mampu mengurangi stres pada tanaman aglonema.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x