Inilah Resep Obat Alami Pereda Asam Lambung Naik, Gak Perlu Obat-obatan Kimia Kata dr. Zaidul Akbar

- 5 Juni 2022, 13:45 WIB
dr. Zaidul Akbar mengungkapkan cara mengatasi asam lambung.
dr. Zaidul Akbar mengungkapkan cara mengatasi asam lambung. /YouTube dr. Zaidul Akbar Official

MAPAY BANDUNG - Artikel ini akan memuat sebuah informasi resep obat alami, yang bisa dimanfaatkan untuk meredakan asam lambung naik.

Resep obat alami asam lambung ini, merupakan resep insipirasi dari seorang dokter sekaligus penggagas Jurus Sehat Rasulullah dr. Zaidul Akbar.

Menurut dr. Zaidul Akbar, dengan rutin minum resep obat alami ini, maka kita tidak perlu lagi mengkonsumsi obat-obatan kimia saat terkena asam lambung.

Baca Juga: 3 Jenis Pupuk Aglonema Terbaik, Simak Cara Pakainya Biar Daun Makin Besar dan Merah Merona

Baca Juga: Buah Delima dan 3 Tumbuhan Ini Bisa Hancurkan dan Keluarkan Batu Ginjal, Asal Rutin Dikonsumsi

"Memiliki masalah kesehatan seperti asam lambung, tentunya membuat penderitanya menjadi tidak nyaman. Penderitanya, tak jarang akan merasakan mual pada perut, begah, hingga tak jarang menjadi muntah-muntah," tutur dr. Zaidul Akbar.

Dilansir MapayBandung.com dari Instagram @dr.zaidulakbar_menujsr, Sabtu 4 Juni 2022, berikut resep obat alami yang bisa kita coba di rumah.

Bahan-bahan yang perlu disiapkan, antara lain:

- Kunyit 2 ruas
- Jahe 1 ruas
- Kayu manis 1 batang
- Serai 1 batang
- Jeruk nipis 1 buah
- Madu secukupnya
- Garam himalaya ¼ sdt
- Air putih secukupnya.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x