Jangan Sampai Komplikasi! Inilah 6 Ciri Kulit Saat Gula Darah Tinggi dan Diabetes kata dr. Ema Surya

- 20 Mei 2022, 10:45 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi menjelaskan gejala gula darah tinggi pada kulit
dr. Ema Surya Pertiwi menjelaskan gejala gula darah tinggi pada kulit /Tangkapan Layar YouTube.com/Emasuperr/

MAPAY BANDUNG - Penyakit diabetes dapat memengaruhi banyak bagian tubuh termasuk kulit hingga bisa menyebabkan komplikasi.

Seperti yang disampaikan dokter yang juga seorang healthy vlogger dr. Ema Surya Pertiwi tentang gejala yang muncul pada penderita diabetes.

Menurut dr. Ema gejala ini muncul dipermukaan kulit yang menandakan gula darah tinggi pada penderita diabetes.

“Jangan sadar saat sudah muncul komplikasi ini ya makanya kali ini ingin memberitahu kalian tentang gejala-gejala yang terjadi pada kulit ketika seseorang mengalami gula darah terlampau tinggi,” ujar dr. Ema.

Baca Juga: Tak Perlu Disemir Biar Hitam, Rambut Beruban Hilang Lewat Cara Alami Ala dr. Saddam Ismail Ini, Coba Buktikan!

Dilansir MapayBandung.com melalui kanal Youtube Emasuperr pada Jumat 20 Mei 2022, berikut 6 gejala pada kulit saat gula darah tinggi pada penderita diabetes.

1. Acanthosis Nigricans atau daki kehitaman

Acanthosis Nigricans menjadi tanda resistensi insulin atau ketidakmampuan insulin untuk menangkap gula darah dan akan sering muncul pada penderita obesitas maupun PCOS adanya gangguan hormonal.

“Area kehitaman ini biasanya disalah artikan sebagai daki ya jadi muncul di area tengkuk, ketiak, selangkangan bahkan di area Miss V kalian,” ujar dr. Ema.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x