Begadang Atau Sulit Tidur Saat Malam Ternyata Bahaya, Bisa Sebabkan 9 Masalah Kesehatan Ini Kata dr. Ema

- 8 Mei 2022, 10:30 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi ungkap 9 efek pada tubuh akibat suka begadang atau kurang tidur.
dr. Ema Surya Pertiwi ungkap 9 efek pada tubuh akibat suka begadang atau kurang tidur. /Tangkap layar YouTube.com/Emasuperr

MAPAY BANDUNG - Tidak sedikit orang yang tentunya sering begadang ataupun kesulitan tidur saat malam.

Ternyata, bila kebiasaan begadang atau sulit tidur terus dilakukan dapat menyebabkan dampak buruk bagi kesehatan yakni dengan timbulnya penyakit-penyakit yang berbahaya.

Dokter yang juga seorang healthy vlogger dr. Ema Surya Pertiwi mengungkapkan beberapa efek buruk begadang bagi kesehatan.

Adapun, dr. Ema menyebutkan bahwa efek dari kurang tidur atau begadang mungkin tidak akan secara langsung dirasakan saat itu juga, tetapi saat usia menginjak matang sekitar 30 tahunan efek tersebut akan mulai terasa seperti menderita penyakit diabetes bahkan penyakit bahaya lainnya.

Baca Juga: Singkirkan 4 Kebiasaan Ini, Bikin Perut Buncit dan Berat Badan Naik Drastis Kata dr. Zaidul Akbar, Ingat!

Lebih lanjut, berikut ini adalah efek begadang bagi kesehatan menurut dr. Ema Surya Pertiwi, seperti yang dilansir MapayBandung.com melalui kanal YouTube Emasuperr pada Selasa 3 Mei 2022.

1. Pertumbuhan tinggi badan tidak optimal

Ketika seseorang kurang tidur atau sering begadang hal tersebut akan menurunkan produksi growth hormon. Sehingga akan memperlambat pertumbuhan tinggi badan pada seseorang.

“Makanya jika ingin bertambah tinggi, pertahankan waktu tidurnya. Jangan sampai kurang tidur dan hindari kebiasaan begadang,” ujar dr. Ema.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x