Asam Lambung, Maag Kronis dan GERD Sembuh dengan 8 Makanan Ini Kata dr. Zaidul Akbar

- 19 November 2021, 13:00 WIB
dr. Zaidul Akbar beri penjelasan tentang makanan sederhana.
dr. Zaidul Akbar beri penjelasan tentang makanan sederhana. / Tangkap layar YouTube dr. Zaidul Akbar Official

MAPAY BANDUNG – Pendakwah dr. Zaidul Akbar mengungkapkan 8 makanan yang mampu mengobati maag kronis, asam lambung dan GERD.

dr. Zaidul Akbar menjelaskan, jika penderita maag kronis, asam lambung dan GERD hanya mengenal antasida, untuk menekan produksi Asam Klorida padahal ada banyak makanan alami yang dapat mengobati penyakit pencernaan.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube dr. Zaidul Akbar Official pada, Jumat 19 November 2021, ada 8 makanan alami untuk mengobati maag, asam lambung, dan GERD.

Baca Juga: Kok Jodoh Sulit Datang? Hati-Hati Loh Bisa Jadi Karena Hal Ini Kata Ustadz Khalid Basalamah

Makanan ini aman dikonsumsi dan dapat menyembuhkan penyakit pencernaan lainnya.

1. Kurma

Menurut dr. Zaidul Akbar, buah kurma sangat baik untuk dikonsumsi penderita asam lambung, maag kronis, dan GERD. Dianjurkan untuk selalu konsumsi kurma secara teratur tiap 2-3 jam.

“Tapi jangan banyak-banyak. Pesan saya supaya lambungnya terisi, terutama bagi orang yang tubuhnya bermasalah. Dapat juga dimakan langsung dengan diberikan sedikit garam mineral” ucapnya.

Baca Juga: Jelang Persib Bandung vs Persija Jakarta di Liga 1 2021, Berikut Pemain yang Pernah Membela Kedua Tim

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x