Hati-hati! Ternyata Main HP dan Baca Buku Saat Sedang Buang Air Besar Bisa Menyebabkan Ambien Lho..

- 16 November 2021, 19:35 WIB
Ilustrasi tisu toilet. Cara membersihkan organ reproduksi yang benar setelah buang air besar menurut Dokter Fransiska, wanita wajib tahu./
Ilustrasi tisu toilet. Cara membersihkan organ reproduksi yang benar setelah buang air besar menurut Dokter Fransiska, wanita wajib tahu./ /PIXABAY/Alexas_Fotos/

MAPAY BANDUNG - Ambien atau wasir dapat diderita oleh siapapun, hal ini terjadi biasanya karena pembengkakan pada rectum dan anus.

Wasir atau ambien biasanya terjadi karena mengejan saat buang air besar, obesitas, atau kehamilan.

Namun ternyata ada beberapa kegiatan yang sering kita lakukan saat sedang buang air yang dapat menyebabkan wasir atau ambien.

Baca Juga: Bukan Obat, Ternyata Ini Solusi Dengkul Kopong kata dr. Zaidul Akbar

Dilansir dari MapayBandung.com dari kanal Youtube dokter Ema alias "Emasuperr" pada Selasa 16 November 2021, menjelaskan mengenai kegiatan yang sering dilakukan dan bisa menyebabkan wasir atau ambien.

dr. Ema menjelaskan bahwa kegiatan tersebut adalah membaca dan bermain hp dengan posisi duduk saat buang air besar.

“BAB dalam posisi duduk dalam jangka waktu lama itu bisa meningkatkan resiko wasir,” kata dr. Ema.

Baca Juga: Mudah Marah dan Kurang Rasa Empati, Hati-Hati Gejala Psikopat Pada Anak Lho, Bun!

Hal ini dikarenakan meningkatkan tegangan pada otot puborectalis dan otot-otot sekitar dubur.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x