Karakter Orang yang Lahir Senin Menurut Primbon Sunda, Banyak Disukai tapi Keras Kepala, Kalau Hari Lain?

- 20 Oktober 2023, 09:00 WIB
Ilustrasi wanita cantik yang banyak disukai
Ilustrasi wanita cantik yang banyak disukai /Pixabay/Ratna Fitry

Selain untuk mengetahui karakter, Primbon Sunda juga dapat digunakan untuk mengetahui kecocokan jodoh.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Lebakherang TV pada Jumat 20 Oktober 2023, berikut watak orang berdasarkan hari lahir menurut Primbon Sunda.

1. Minggu: Mega atau Langit

Orang yang terlahir pada hari Minggu dilambangkan dengan langit. Biasanya mempunyai banyak sahabat dan pergaulannya luas, seluas mega.

Selain itu terlahir di hari Minggu biasanya senantiasa ramah dan giat dalam bekerja.

Kekurangan terlahir di hari Minggu menurut Primbon Sunda, sering mudah galau dan larut dalam duka.

Untuk urusan asmara, terlahir di hari Minggu adalah orang yang setia dan tidak mudah tergoda.

Baca Juga: Jarang Disadari Banyak Orang, Ini 4 Tanda Saat Anda Memiliki Kemampuan Spiritual

2. Selasa: Seuneu atau Api

Orang yang terlahir pada hari Selasa dilambangkan dengan api, biasanya mempunyai jiwa sosial yang tinggi dan suka membantu sesama.

Menurut Primbon Sunda, terlahir pada hari Selasa biasanya orang yang setia dan susah jatuh cinta.

Akan tetapi, jangan sampai mengkhianati atau mengecewakannya. Terlahir pada hari Selasa, biasanya sering membesar-besarkan keadaan sulit.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah