Tak Mesti Monyet Turun Gunung, 4 Fenomena Alam ini Jadi Pertanda Gempa, Nomor 1 Sempat Terjadi di Indonesia

- 29 November 2022, 08:48 WIB
Awan dengan bentuk tertentu menjadi pertanda sebelumnya datangnya gempa dalam waktu dekat.
Awan dengan bentuk tertentu menjadi pertanda sebelumnya datangnya gempa dalam waktu dekat. /YouTube Cerita Budaya

MAPAY BANDUNG – Belakangan ini warga Bandung dihebohkan dengan kemunculan kawanan monyet di kawasan Kiaracondong, Antapani, dan sekitarnya.

Tak sedikit yang menyebut jika hewan-hewan yang seharusnya berada di hutan merasa terancam karena merasakan firasat gempa.

Seperti diketahui, beberapa hewan memiliki kepekaan terhadap kondisi alam. Perilaku yang tidak lazim sering kali dikaitkan dengan predikisi datangnya bencana seperti gempa atau bencana alam lainnnya.

Lantas benarkah demikian? Dikutip MapayBandung.com dari kanal YouTube Aktualita pada Selasa 29 November 2022, inilah 4  tanda alam yang menjadi pertanda bencana gempa.

Baca Juga: 2022 Indigo Ini Ramal Gempa Besar Guncang Pulau Jawa hingga Sebabkan Tsunami Lebih Dahsyat dari Aceh, Ngeri!

1. Munculnya awan gempa

Penelitian ilmiah tentang hubungan awan dan gempa dapat disebabkan tekanan dan gesekan dari tanah sebelum gempa terjadi.

Awan yang terbentuk lurus tidak lazim seperti ini memiliki pola berbeda dengan awan-awan pada umumnya.

Beberapa gempa yang terjadi pada tahun 1993 hingga tahun 2016 dikaitkan dengan munculnya formasi awan sebagai pertanda. Delapan hari sebelum terjadi gempa dahsyat di Kobe, Jepang pada tahun 1995 ditandai dengan kemunculan awan dengan pola garis lurus dan tak lazim.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x