Mimpi di Sepertiga Malam Ternyata Punya Arti Sendiri, Begini Penjelasan Primbon Jawa

- 24 November 2022, 07:00 WIB
Arti mimpi bertemu ulama, berikut penjelasan Abah Guru sekumpul
Arti mimpi bertemu ulama, berikut penjelasan Abah Guru sekumpul /Pixabay/Wokandapix/

 

MAPAY BANDUNG - Ternyata mimpi di sepertiga malam memiliki arti sendiri yang dijelaskan dalam Primbon Jawa.

Sebenarnya, dalam Primbon Jawa ada tiga jenis mimpi yang terbagi dalam waktu tertentu.

Tiga waktu pembagian mimpi itu di antaranya Titiyoni, Gondoyoni dan Puspo Tajem.

3 kategori waktu ini nantinya akan berkaitan dengan makna atau tafsir mimpi itu sendiri.

Baca Juga: Tanaman Keberuntungan Aglonema Tumbuh Subur, Begini Cara Rawat yang Benar

Salah satunya yaitu mimpi pada waktu pukul 3 pagi hingga 6 pagi yang sering dialami ini ternyata masuk ke dalam kategori mimpi Puspo Tajem.

Mimpi ini maknanya baik dan dipercaya juga sebagai petunjuk bagi seseorang.

Lantas bagaimana penjelasan selengkapnya?

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x