Pakai Bunga Kitolod atau Daunnya? Ini Rekomendasi Bahan Ramuan Gurah Untuk Burung Perkutut

- 18 September 2022, 09:00 WIB
Bunga Kitolod yang tumbuh liar ternyata memiliki sejumlah manfaat seperti kesehatan mata, asma, hingga kanker.
Bunga Kitolod yang tumbuh liar ternyata memiliki sejumlah manfaat seperti kesehatan mata, asma, hingga kanker. /Instagram.com/@plantisme


MAPAY BANDUNG - Dalam melakukan gurah pada burung perkutut mana yang lebih baik apakah menggunakan bunga tanaman kitolod atau daunnya?

Biar tidak bingung lagi simak pembahasan berikut ini yang akan memberikan informasi rekomendasi bahan ramuan gurah untuk burung perkutut.

Perlu diketahui, seperti halnya manusia, burung perkutut juga bisa di gurah agar sumbatan lendir yang ada pada saluran pernafasan burung bisa dibersihkan.

Baca Juga: Jadwal Acara TV RCTI Hari Ini Minggu 18 September 2022, Ada Preman Pensiun 6 Tayang Jam Berapa?

Seperti dikutip MapayBandung.com dari kanal Youtube Manggala Channel pada Sabtu 17 September 2022, berikut ini rekomendasi ramuan gurah untuk burung perkutut.

Seperti pada manusia tanaman kitolod ini digunakan untuk menggurah.

Nah lebih baik anda menggunakan bunganya karena akan lebih baik.

Baca Juga: Jangan Anggap Sepele, Praktisi Spiritual Ungkap Arti Jika Kupu-Kupu Masuk ke Rumah Malam Hari

Kemudian juga dari segi kandungannya pun berbeda dibanding daun Kitolod.

Gunakanlah bunga Kitolod, karena ini akan lebih manjur daripada hanya menggunakan daunnya saja.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x