6 Arti Mimpi Menggendong Bayi Menurut Islam, Ini Terjemah Tafsir Ibnu Sirin Beserta Firasat yang Akan Terjadi

- 3 September 2022, 05:25 WIB
Inilah arti mimpi menggendong bayi menurut Islam sesuai dengan tafsir mimpi Ibnu Sirin.
Inilah arti mimpi menggendong bayi menurut Islam sesuai dengan tafsir mimpi Ibnu Sirin. /Instagram @_yejinhand

MAPAY BANDUNG – Ada berbagai arti mimpi menggendong bayi, salahsatunya tafsir mimpi Ibnu Sirin yang menguak arti mimpi bayi menurut pandangan Islam.

Seperti diketahui jika bayi adalah lambang kepolosan, kelembutan, dan cinta, namun apakah arti mimpi menggendong bayi menurut Islam memiliki arti yang demikian?

Dalam kitab tafsir mimpinya, Ibnu Sirin mengungkap arti mimpi menggendong bayi secara umum yang dapat terjadi pada pria dan wanita.

Dengan mengetahui arti mimpi menggendong bayi ini, diharapkan pemimpi dapat waspada dengan segala firasat dan pertanda yang mungkin saja terjadi di masa mendatang.

Baca Juga: Sering Kedutan hingga Mimpi Tertentu, Ini 5 Ciri Orang Diberkahi Kelancaran Rezeki Menurut Primbon Jawa

Dikutip MapayBandung.com dari myislamicdream yang diakses pada Sabtu 3 September 2022, berikut ini arti mimpi menggendong bayi menurut Islam sesuai tafsir Ibnu Sirin.

1. Merasa tidak aman

Keberadaan bayi dapat diartikan sebagai firasat kurangnya pengalaman dan rasa tidak aman yang tengah dirasakan.

Entah dalam pekerjaan atau hubungan, pemimpi merasakan tekanan dalam kehidupan nyata.

Halaman:

Editor: Haidar Rais

Sumber: myislamicdream.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x