Tetap Rawat Meski Perkutut ini Kurang Gacor, Energinya Bisa Menambah Kelancara Usaha dan Membawa Rezeki

- 18 Agustus 2022, 17:45 WIB
Berikut ini cara membuat racikan pakan burung perkutut agar semakin gacor dan rajin manggung.
Berikut ini cara membuat racikan pakan burung perkutut agar semakin gacor dan rajin manggung. /YouTube Sahir Utomo

MAPAY BANDUNG - Perkutut katuranggan ada yang memiliki energi bisa membantu usaha pemiliknya semakin lancar.

Perkutut ini memiliki aura yang positif sehingga mampuh menarik energi positif lainnya berupa kelancaran usaha.

Banyak yang meyakini bahwa perkutut ini juga adalah pembawa rezeki serta keberuntungan.

Jika kamu menemukan perkutut ini langsung tangkap atau beli agar usahamu serta rezekimu semakin lancar.

Baca Juga: Bagaimana Cara Merawat Ekor Burung Perkutut yang Patah? Simak Perawatan Mudahnya

Seorang pakar spiritual Ki Ageng Mojo mengungkapkan bahwa nama perkutut ini namanya adalah sri mangumpel.

Ciri mati atau katuranggan perkutut ini adalah posisi tidurnya sangat aneh.

Menurut Ki Ageng Mojo, perkutut Sri mangumpel memiliki 2 keistimewaan salah satu keistimewaanya adalah bisa membuat rezeki pemiliknya semakin besar

"Dapat mendatangkan rezeki yang lebih," kata Ki Ageng Mojo dikutip MapayBandung.com dari kanal YouTube Ki Ageng Mojo pada Kamis 18 Agustus 2022.

Baca Juga: Bagaimana Cara Merawat Ekor Burung Perkutut yang Patah? Simak Perawatan Mudahnya

Selain itu perkutut sri mangumpel ini juga memiliki keistimewaan yaitu bisa membuat usaha pemiliknya tidak akan bangkrut alias selalu maju.

"Manfaatnya yaitu menjaga sumber rezeki atau bisnis anda," ucap Ki Ageng Mojo.

Jika anda seorang pengusaha atau pedagang, memelihara perkutut sri mangumpel di rumah sangat cocok agar usaha anda semakin lancar.

Adapun ciri perkutut sri mangumpel yaitu memiliki kebiasaan tidur aneh yang berbeda dengan perkutut pada umumnya.

Baca Juga: Segera Tawar dan Langsung Bawa Pulang, Ini Tuah Burung Perkutut Lurah Beryoni Besar

"Ciri-cirinya suka tidur di atas tempat pakan," ujar Ki Ageng Mojo.

Mereka tidak mau tidur di tempat pangkringan atau di tempat lain yang disediakan pemiliknya sebagaimana perkutut lainnya.

Selain itu, mereka juga memiliki bentuk kuku yang berbeda dari perkutut pada umumnya.

"Kukunya agak panjang berwarna putih," ungkap Ki Ageng Mojo.***

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x