Coba Lakukan 4 Cara ini, Perkutut yang Suaranya Kecil Dijamin Kenceng

- 8 Juli 2022, 17:00 WIB
Cara merawat burung perkutut agar gacor.
Cara merawat burung perkutut agar gacor. /YouTube CERBON CHANNEL

Cara ke tiga untuk membuat suara pekutut semakin kencang adalah dengan menyimpan burung tersebut di kandang yang lebih besar.

Sangakar yang besar bisa membuat sang burung semakin bebas untuk terbang sehingga otot-ototnya akan semakin renggang dan suaranya juga akan semakin kencang.

Perlu anda ingat bahwa ke 4 cara ini hanya bisa dilakukan untuk perkutut yang sudah dewasa bukan yang masih muda.

Baca Juga: Mengharukan! Anak Sopir Angkot Jadi Polisi Langsung Sujud pada Ayahnya, 'Kalau Pengen Kaya Jangan Jadi Polisi'

4. Pemberian jamu

Cara lain yang bisa anda lakukan agar suara perkutut anda semakin kencang adalah dengan memberikannya jamu.

Jamu yang bisa anda berikan kepada perkutut kesayangan anda agar suaranya makin kencang yaitu kunyit putih.

Baca Juga: 4 Amalan Istimewa Hari Jumat yang Dianjurkan Menurut Syekh Ali Jaber, Jadi Orang yang Merugi Jika Dilewatkan

Irislah kunyit putih ini kecil-kecil hingga seukuran kacang hijau, lalu lolohkan 4 hingga 5 irisan.

Rutinkan pelolohan kunyit putih itu selama seminggu satu kali saja, cara ini sangat ampuh untuk menaikkan volume suara perkutut.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah