Segera Lepas Jika Perkutut Sering Bersuara di Waktu ini, Meski Gacor Itu Tanda Energi Negatif

- 3 Juli 2022, 10:05 WIB
Ilustrasi. Meski gacor, burung perkutut yang sering manggung atau berkicau pada waktu ini harus segera dilepas, karena tandanya punya energi negatif.
Ilustrasi. Meski gacor, burung perkutut yang sering manggung atau berkicau pada waktu ini harus segera dilepas, karena tandanya punya energi negatif. /Youtube Harta Langit Channel

MAPAY BANDUNG - Banyak ciri yang bisa dijadikan sebagai tanda mengenai burung perkutut yang baik atau buruk untuk dipelihara.

Salahsatu tanda yang bisa dijadikan patokan terhadap perkutut adalah waktu manggungnya atau bersuara.

Jika perkutut manggung pada waktu ini, itu menandakan bahwa energi yang ada di tubuhnya adalah energi negatif.

Sebaiknya meskipun perkutut anda gacor tetapi jika sering manggung di waktu ini, segera lepas saja ke alam bebas karena berenergi negatif.

Baca Juga: Awas, Inilah Risiko Jika Anda Menebang Pohon Beringin Sembarangan, Sial Terus-terusan

Karena jika dipelihara terus, energi itu akan mendatangkan hal-hal buruk untuk anda atau keluarga.

Perkutut yang berbunyi adakalanya memang dijadikan sebagai incaran untuk dipelihara dan sudah menjadi kodratnya jika perkutut berbunyi.

"Sudah menjadi kodrat burung perkutut untuk mengeluarkan suara atau manggung, lebih-lebih yang berjenis kelamin jantan tentu intensitasnya lebih dominan dengan yang berjenis kelamin betina," kata kolektor perkutut Mas Bejo dikutip MapayBandung.com dari kanal YouTube Cah Bejo pada Minggu 3 Juli 2022.

Baca Juga: Puasa Dzulhijjah Hari Keempat Senin 4 Juli 2022, Bacaan Niat, Tata Cara dan Keutamaan

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x