5 Cara Membaca Kitir Burung Perkutut, Penting! Lihat Silsilah dan Nomor Ring Sebelum Beli

- 28 Juni 2022, 07:00 WIB
Kitir adalah sebuah catatan singkat yang berisi data burung perkutut seperti asal peternakan, silsilah, nomor ring, hingga tanggal burung perkutut menetas.
Kitir adalah sebuah catatan singkat yang berisi data burung perkutut seperti asal peternakan, silsilah, nomor ring, hingga tanggal burung perkutut menetas. /Pixabay

MAPAY BANDUNG – Pemula yang baru saja terjun memelihara burung perkutut tentu kebingungan saat membaca kitir.

Kitir adalah sebuah catatan singkat yang berisi data burung perkutut seperti asal peternakan, silsilah, nomor ring, hingga tanggal burung perkutut menetas.

Sebelum beli burung perkutut, sebaiknya ketahui cara membaca kitir yang benar agar tidak tertipu.

Baca Juga: Gampang, Inilah 4 Cara Membedakan Burung Perkutut Berkhodam atau Tidak, Kelihatan Jelas dengan Cara Ini

Terlebih jika burung perkutut yang dijual dengan harga tinggi, calon pembeli harus mengetahui asal usul indukan perkutut yang sedang dijual.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Burung Anggungan pada Senin 27 Juni 2022, berikut cara mudah membaca kitir sebelum beli burung perkutut.

1. Kode burung

Untuk mengetahui kode burung biasanya terdapat pada baris pertama kitir.

Contohnya ADIRAYA: 20.122 artinya burung tersebut berasal dari peternakan Adiraya dengan nomor seri burung perkutut 20.122.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x