Selain Mastering, Burung Perkutut Juga Bisa Gacor Pakai Cara Perawatan Sederhana Berikut Ini

- 23 Juni 2022, 14:00 WIB
Begini cara perawatan burung perkutut agar menang dan gacor dalam kontes.
Begini cara perawatan burung perkutut agar menang dan gacor dalam kontes. /YouTube CERBON CHANNEL

MAPAY BANDUNG - Mastering merupakan salah satu metode yang ampuh untuk melatih burung termasuk burung perkutut agar gacor.

Selain melakukan mastering, beberapa perawatan unggulan lainnya juga harus dilakukan guna mendukung burung perkutut agar gacor.

Selain perawatan unggulan, terdapat pula beberapa perawatan sederhana yang ternyata bisa membuat burung perkutut menjadi gacor.

Baca Juga: Murah dan Mudah Didapat, 2 Makan Alami Ini Bikin Murai Batu Rajin Bersuara, Asal Dirutinkan Saja

Selain sederhana, beberapa perawatan berikut ini juga dikenal sangat mudah untuk dilakukan namun menghasilkan burung perkutut yang gacor.

Pecinta burung perkutut juga berlomba-lomba agar burung peliharaannya berkicau dengan merdu dan gacor, terlebih lagi jika senang mengikuti kontes burung.

Perlu diketahui sebelumnya bahwa pada dasarnya hampir semua burung perkutut tidak suka tinggal di tempat yang minim matahari.

Baca Juga: Pantes Gacor! Ternyata Ini 5 Rahasia Perawatan Burung Perkutut Pamor, Salah Satunya Jangan Sering Dimandikan

Sehingga burung perkutut sebenarnya sangat membutuhkan sinar matahari agar terus mengeluarkan bunyi.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x