Jangan Asal Pilih, Berikut ini 4 Perkutut Paling Bertuah, Segera Pelihara Salah Satunya di Rumah

- 21 Juni 2022, 16:45 WIB
Inilah cara memilih burung perkutut ombyokan agar menarik dan cepat jinak.
Inilah cara memilih burung perkutut ombyokan agar menarik dan cepat jinak. /Tangkapan layar Youtube Sonengan Kicau

Mustikaning manuk memang sangat sulit untuk didapatkan, terlebih burung ini tidak asal menentukan sang pemiliknya.

Hanya orang beruntung dan orang pilihan yang bisa mendapatkan serta merawat perkutut jenis ini.

Biasanya mustikaning manuk akan tinggal di tempat keramat atau tempat-tempat lainnya yang jarang dijamah manusia.

Baca Juga: Dijamin Masuk Surga, Syekh Ali Jaber Anjurkan untuk Baca Ayat 1 Ini Setelah Sholat, Jangan Buru-buru!

2. Songgo ratu

Jenis perkutut lain yang juga memiliki tuah yang sangat luar biasa diantara perkutut lainnya adalah songgo ratu.

Songgo ratu juga termasuk jenis perkutut yang sangat langka dan pemilih dalam menentukan pemeliharanya.

Tidak seperti burung lain, songgo ratu akan menentukan siapa yang akan menjadi pemeliharanya.

Orang yang memelihara perkutut ini sangat beruntung kerana keberuntungan akan selalu menyertai pemiliknya serta akan menambah kewibawaan.

Cirinya memiliki bulu sehela yang terbalik di atas kepalanya sehingga menyerupai jambul, meski sudah dicabut atau rontok bulu itu akan kembali tumbuh.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x