Daftar 5 Nama Teratas Calon Gubernur Jakarta Paling Pantas Menurut Survei Terbaru KIC, Ada Ahok dan Anies

- 10 Juni 2024, 15:39 WIB
Kolase potret Basuki Tjahaja Purnama (ahok) dan Anies Baswedan.
Kolase potret Basuki Tjahaja Purnama (ahok) dan Anies Baswedan. /ANTARA/

BRAGA, MAPAYBANDUNG.COM - Katadata Insight Center (KIC) mengeluarkan hasil survei persepsi publik terhadap Pilkada di 8 provinsi. Salah satu provinsi tersebut adalah DKI Jakarta.

Hasil yang didapat dari survei ini, memperlihatkan 5 nama teratas Calon Gubernur DKI Jakarta paling pantas.

Survei ini sendiri dilakukan pada 3 sampai 9 Mei 2024 dengan melibatkan 7.864 responden. Margin of Error pada survei ini sebesar 1,1%. Sementara jumlah sampel yang diambil dari Jakarta sebanyak 1.054.

Baca Juga: Penataan Lengkong Culinary Night Dimulai, Simak Lokasi Parkir Kendaraan

Berdasarkan hasil survei, sebagian besar responden mengetahui dengan pasti bahwa pelaksanaan Pilkada 2024 akan berlangsung pada 27 November 2024.

Selain itu mayoritas responden juga menyebut akan mencoblos pada saat Pilkada. Secara persentase, partisipasi perempuan sedikit lebih tinggi dibandingkan laki-laki dalam keikutsertaannya dalam Pilkada (95,6%).

Usia 44 sampai 59 tahun menunjukan partisipasi yang tinggi dibandingkan usia lainnya dalam keikutsertaannya dalam Pilkada nanti.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Kiper Rp3,48 Miliar Dirumorkan Pindah Usai Bawa Persib Juara

Sementara mengenai Calon Gubernur DKI Jakarta paling pantas, terdapat 5 nama teratas.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah