6 Fakta Gunung Semeru Meletus 4 Desember: 2919 Kali Gempa Letusan hingga 88 Kali Erupsi per Hari

- 4 Desember 2022, 21:30 WIB
Erupsi Gunung Semeru.
Erupsi Gunung Semeru. /Foto: Dok Net/

MAPAY BANDUNG - Berikut ini adalah 6 fakta terkait Gunung Semeru yang meletus pada Minggu 4 Desember 2022 hari ini.

Berdasarkan laporan Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG), Gunung Semeru telah berada di level III Siaga sejak 16 Desember 2021, tahun lalu.

Terbaru, PVMBG melaporkan, Gunung Semeru kini berada di level IV Awas per Minggu 4 Desember 2022.

Baca Juga: Gunung Semeru Meletus, PVMBG Peringatkan Masyarakat untuk Patuhi 5 Hal Ini Selama Level Awas

Dilansir MapayBandung.com dari press release PVMBG, Minggu 4 Desember 2022, berikut 6 fakta terkait meletusnya Gunung Semeru.

Fakta-fakta ini merupakan perkembangan terakhir aktivitas Gunung Api Semeru, sejak 1 November 2022 hingga 2 Desember 2022 pukul 24.00 WIB.

1. Pemantauan visual Gunung Semeru menunjukkan, bahwa letusan abu terjadi dengan rata-rata 88 kali erupsi per hari.

Baca Juga: Viral di TikTok Gerombolan Monyet Disebut Turun ke Pemukiman Warga Bandung, Ternyata Ini Faktanya

2. Awan panas guguran terjadi 2 kali dengan jarak luncur maksimal mencapai 4.5 km dari puncak.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x