Ini 3 Golongan yang Berhak Menerima Daging Kurban saat Hari Raya Idul Adha

- 31 Mei 2023, 12:30 WIB
Ini 3 golongan yang berhak menerima daging kurban,
Ini 3 golongan yang berhak menerima daging kurban, /webandi/Pixabay

MAPAY BANDUNG - Tanpa terasa sebentar lagi umat muslim bakal merayakan hari raya Idul Adha.

Pada Idul Adha, umat muslim akan melakukan ibadah menyembelih hewan kurban.

Menyembelih hewan kurban pada hari raya Idul Adha merupakan ibadah yang sangat dianjurkan, selain memberikan manfaat spiritual juga memiliki tujuan untuk berbagi kepada sesama.

 

Baca Juga: Irjen Teddy Minahasa Dipecat Tidak Hormat dari Polri

Namun, penting untuk memastikan bahwa pendistribusian daging kurban tepat sasaran.

Allah SWT berfirman:

وَٱلۡبُدۡنَ جَعَلۡنَٰهَا لَكُم مِّن شَعَٰٓئِرِ ٱللَّهِ لَكُمۡ فِيهَا خَيۡرٞۖ فَٱذۡكُرُواْ ٱسۡمَ ٱللَّهِ عَلَيۡهَا صَوَآفَّۖ فَإِذَا وَجَبَتۡ جُنُوبُهَا فَكُلُواْ مِنۡهَا وَأَطۡعِمُواْ ٱلۡقَانِعَ وَٱلۡمُعۡتَرَّۚ كَذَٰلِكَ سَخَّرۡنَٰهَا لَكُمۡ لَعَلَّكُمۡ تَشۡكُرُونَ ٣٦

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x