Kerja Banting Tulang Tidak Akan Kaya Jika 3 Dosa Ini Masih Dilakukan, UAS Beri Penjelasan

- 14 Desember 2022, 10:15 WIB
Ustadz Abdul Somad atau UAS  mengungkap 3 jenis dosa yang menjadi penghalang rezeki, segera tinggalkan hal ini biar jadi kaya.
Ustadz Abdul Somad atau UAS mengungkap 3 jenis dosa yang menjadi penghalang rezeki, segera tinggalkan hal ini biar jadi kaya. /Tangkapan layar YouTube Ustadz Abdul Somad

MAPAY BANDUNG - Ustadz Abdul Somad atau UAS memberikan penjelasan tentang dosa yang bisa menjadi penghalang rezeki.

Meski kerja banting tulang siang dan malam, jika dosa ini masih dilakukan, mustahil akan kaya.

Menurut UAS, banyak dosa yang bisa membuat aliran rezeki terhambat. 

Sejatinya, Allah telah mengukur dan menyiapkan rezeki yang berkah bagi setiap hambanya, sejak ia lahir hingga meninggal dunia.

“Allah sudah tetapkan rezeki kita,” jelas UAS, dikutip MapayBandung.com dari YouTube Ngaju Asyik, Rabu 14 Desember 2022.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Prancis vs Maroko, Siaran Langsung Semifinial Piala Dunia 2022

Namun, ada kalanya rezeki tertahan dan hilang berkah. UAS menyebut, hilangnya keberkahan rezeki karena maksiat yang dilakukan manusia.

“Allah tidak merubah rezeki, tetapi kita yang merubahnya, karena perbuatan maksiat,” ungkap UAS.

Ada beberapa jenis maksiat dan dosa yang ternyata bisa menghalangi deras aliran rezeki.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x