Selain Isra Miraj, Inilah 4 Keistimewaan Bulan Rajab yang Jarang Diketahui

- 1 Februari 2022, 08:00 WIB
Ilustrasi berdoa. Inilah 4 keistimewaan bulan Rajab
Ilustrasi berdoa. Inilah 4 keistimewaan bulan Rajab /Pixabay.com

Baca Juga: Lirik Lagu Mandarin Populer Imlek 'Gong xi Gong xi' dengan Bahasa Latin

3. Peristiwa Isra Miraj

Pada bulan Rajab akan selalu teringat oleh manusia sebuah peristiwa yang sangat dahsyat yaitu Isra Miraj.

Peristiwa ini menjadi jembatan perintah salat secara langsung dari Allah kepada Nabi Muhammad SAW.

Jika perintah lain melalui malaikat Jibril maka perintah salat langsung Allah berikan kepada Rasulullah.

4. Rajab sebagai bulan taubat

Bulan Rajab merupakan bulan yang tepat untuk bertaubat dan memperbanyak istigfar kepada Allah.

Di bulan ini Allah membuka luas ampunan bagi siapa saja yang memohon dengan tulus.

Baca Juga: Punya Mata Sipit dan Rambut Keriting, Beginilah Ciri Fisik Yakjuj Makjuj Kata Ustadz Khalid Basalamah

Oleh karena itu sangat dianjurkan untuk memperbanyak taubat di bulan Rajab yang sangat istimewa ini.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x