20 Ribu Kendaraan Melintas di Kawasan Puncak saat Libur Waisak

- 24 Mei 2024, 10:00 WIB
ILUSTRASI: Jadwal buka tutup Puncak, Bogor, 22 - 26 Mei 2024 di libur panjang Waisak 2024.
ILUSTRASI: Jadwal buka tutup Puncak, Bogor, 22 - 26 Mei 2024 di libur panjang Waisak 2024. /PEXELS/ Markus Winkler

"Untuk titik kemacetan itu sendiri memang ada lima titik yang tergolong cukup sangat sering terjadi dan menjadi antrean yang cukup panjang," tuturnya.

Baca Juga: 3 Arti Mimpi Hilang Uang Menurut Primbon Jawa, Benarkah Tanda Sial?

"Pertama di Simpang Pasir Muncang, kemudian di Simpang Megamendung, Pasar Cisarua, Simpang Taman Safari, dan kelima di Masjid At-Ta'awun," imbuhnya.***

 

 

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah