Catat! Setelah Masjid, Al Jabbar Akan Resmikan Museum Sejarah Nabi Muhammad dan Alat Perang

- 9 Januari 2023, 21:00 WIB
Masjid Al Jabbar
Masjid Al Jabbar /Instagram @jabarprovgoid

 

MAPAY BANDUNG - Pemerintah Provinsi Jawa Barat segera meresmikan museum Masjid Al Jabbar, Gedebage, Kota Bandung dalam waktu dekat ini.

Kepala Dinas BMPR Jawa Barat Bambang Tirtoyuliono menyampaikan setelah meresmikan Masjid Al Jabbar pada akhir Desember lalu, awal tahun 2023 ini museum Masjid Al Jabbar.

Menurutnya di dalam museum Masjid Al Jabbar bakal berisi sejarah Nabi Muhammad SAW dan beberapa replika alat perang.

Adapun peresmian museum Masjid Al Jabbar ini dijadwalkan pada Februari 2023.

Baca Juga: HATI-HATI Dosa Zina Sebelum Nikah! Inilah Cara dan Syarat Taubat Dosa Zina Kata Buya Yahya

"Museum Al Jabbar yang direncanakan diresmikan pada Februari 2023 mendatang dengan performa terbaik," jelasnya dalam rilis yang diterima MapayBandung.com, Senin 9 Januari 2023.

Adapun berkaitan dengan polemik anggaran yang mencapai miliaran rupiah untuk pembangunan museum ini, Bambang angkat bicara.

Menurutnya, anggaran tersebut bakal dipakai untuk proyek pembuatan konten museum Masjid Al Jabbar termasuk fasilitas lainnya.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x