Truk Pengangkut Minyak Goreng Terguling di Ciamis, Ribuan Liter Minyak Goreng Tumpah ke Jalan

- 30 Maret 2022, 12:00 WIB
Warga setempat mengambil minyak goreng curah yang tumpah dari truk tangki di Blok Cikadal, Dusun Warungjarak, Desa Muktisari, Kecamatan Cipaku, Kabupaten Ciamis, Selasa 29 Maret 2022.*
Warga setempat mengambil minyak goreng curah yang tumpah dari truk tangki di Blok Cikadal, Dusun Warungjarak, Desa Muktisari, Kecamatan Cipaku, Kabupaten Ciamis, Selasa 29 Maret 2022.* /Kabar-Priangan.com/Endang SB

MAPAY BANDUNG - Kecelakaan tunggal melibatkan truk pengangkut minyak goreng terguling terjadi di Ciamis Selasa, 29 Maret 2022 kemarin.

Akibat kejadian truk pengangkut minyak goreng terguling itu sebanyak 14.000 kg minyak goreng tumpah ke jalan.

Kapolres Ciamis AKBP Tony Prasetyo Yudhankoro mengatakan truk pengangkut minyak goreng terguling hendak membawa minyak goreng dari Cirebon menuju Ciamis.

Baca Juga: Habis Sahur dan Sholat Subuh Jangan Tidur Lagi, Bisa Sebabkan Penyakit Bahaya Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Baca Juga: Konser Justin Bieber Ditambah 1 Hari, Berikut Link dan Cara Beli Tiket Konser Justin Bieber 2022 di Jakarta

Dari keterangan yang diterima pihaknya, Tony menjelaskan jika kejadian truk pengangkut minyak goreng terguling disebabkan pengemudi hilang kendali.

"Truk oleng pas belokan dan turunan. Diduga sopir tidak bisa mengendalikan," tuturnya.

Adanya kejadian truk pengangkut minyak goreng terguling itu membuat warga yang di sekitar lokasi berhamburan ke jalan untuk mengangkut minyak goreng.

Baca Juga: dr. Zaidul Akbar Sarankan Minum Air Ini Setelah Bangun Tidur, Tubuh Bebas dari Racun

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x