Harga Minyak Goreng Melambung, Disperindag Jabar Gelar Operasi Pasar Murah di Sejumlah Daerah

- 11 Januari 2022, 14:45 WIB
Harga minyak goreng di sejumlah pasar Kota Bandung masupun daerah lainnya masih relatif tinggi hingga pekan kedua di bukan Januari 2022.
Harga minyak goreng di sejumlah pasar Kota Bandung masupun daerah lainnya masih relatif tinggi hingga pekan kedua di bukan Januari 2022. /Portal Bandung Timur/heriyanto

"Ini sekarang Kota Bekasi, Kota Bogor, Kota Bandung, Kabupaten Bekasi, Kabupaten Bogor, Kabupaten Karawang, Kabupaten Bandung, Kabupaten Purwakarta, Kabupaten Bandung Barat, dan kota Sukabumi," katanya.

Baca Juga: Sakit Gigi Sembuh, Nyeri Sendi Teratasi, Peredaran Darah Lancar dengan Minyak Ini Kata dr. Saddam Ismail

Artikel ini sebelumnya telah tayang di prfmnews.id dengan judul "Disperindag Jabar Gelar Operasi Pasar Murah Minyak Goreng di Banyak Daerah, ini Jadwal di Kota Bandung".

Dia mengatakan, tak menutup kemungkinan operasi pasar murah ini akan diperpanjang hingga pertengahan dan akhir Januari nanti seiring bertambahnya jumlah perusahaan yang akan diberi penugasan dari Kemendag.

"Kalau untuk 10 kabupaten/kota ini di Rp72 ribu liter, dan lanjutannya di Rp150 ribu liter," ungkapnya.

Untuk di Kota Bandung, operasi pasar murah ini akan digelar di Balaikota pada Kamis dan Jumat, 13 dan 14 Januari 2022.

Di operasi pasar murah ini warga bisa membeli minyak goreng seharga Rp14 ribu per liter.

"Harganya Rp14 ribu dan dijatah 2 liter per orang, itu nanti teknisnya diserahkan ke dinas di kabupaten/kota," sebutnya.*** (Rifki Abdul Fahmi/prfmnews.id)

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah

Sumber: Prfmnews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x